A.Rafiq



Photobucket

A. Rafiq

A. Rafiq
A Rafiq.jpg
Latar belakang
Lahir 5 Maret 1948 (umur 61)
Flag of Indonesia.svg Indonesia
Pekerjaan penyanyi dangdut, aktor
Anak Fadila A Rafiq, Farhad A Rafiq, Fairuz A Rafiq

A. Rafiq (lahir 5 Maret 1948; umur 61 tahun) adalah aktor dan penyanyi dangdut Indonesia. A. Rafiq di kenal luas oleh masyarakat Indonesia sebagai penyanyi dangdut yang cukup terkenal. Lagu dangdutnya "Pengalaman Pertama" jadi top hit di pertengahan tahun 1978. Lagu tersebut dinyanyikan ulang oleh Nirina Zubir yang duet bersama Slank dan menjadi soundtrack film Get Married. Selain sebagai penyanyi dangdut, ia juga sempat bermain dalam beberapa judul film layar lebar bersama dengan Farouk Afero. A Rafiq juga sempat menjajal profesi sutradara. Dia menggarap sinetron drama semi musikal berjudul Si Miskin Bercinta. Penggarapan sinetron berseri tersebut melibatkan musisi dan penyanyi antara lain, Mansur S, Hetty Soenjaya, Jaja Miharja, dan Ira Savira, selain bintang kawakan Mieke Wijaya. Pria berdaran Arab ini mengaku pernah studi akting di LPKJ (sekarang IKJ), dan ikut workshop tentang membuat film yang diselenggarakan TIM bersama Persatuan Artis Film Indonesia.[1] Beberapa anak A Rafiq juga mengikuti jejaknya di dunia hiburan Indonesia, antara lain Fadila A Rafiq, Farhad A Rafiq dan Fairuz A Rafiq.

Filmografi



A Rafiq Dipaksa Jadi Sutradara


JAKARTA, SENIN - Penyanyi dangdut senior A Rafiq memulai debut sutradara setelah dipaksa untuk menggarap sinetron drama semi musikal berjudul "Si Miskin Bercinta". "Jujur saja, saya dipaksa. Tadinya cuma membintangi." kata artis berdarah India tersebut saat berbincang dengan sejumlah wartawan di kediamannya di daerah Cimanggis, Depok, belum lama ini.

Penggarapan sinetron berseri itu melibatkan musisi dan penyanyi terkenal semacam Mansur S, Hetty Soenjaya, Jaja Miharja, dan Ira Savira, selain bintang kawakan Mieke Wijaya. Menurut A Rafiq, seluruh episode untuk serial perdana telah selesai dibuat, tetapi baru tujuh episode yang dinilai sudah oke. "Baru tujuh episode yang saya lihat dan sudah okelah," katanya.

Si Miskin Bercinta diangkat dari lagu berjudul sama ciptaan A Rafiq. "Idenya dari lagu saya dulu. Liriknya ada yang, ’Haramkah si miskin bercinta’," katanya menjelaskan. Dalam sinetron, A Rafiq menjalin asmara dengan Ira Savira, tetapi tidak mendapatkan restu dari Mieke Wijaya sebagai ibunda Ira.

Dari segi tontonan, Si Miskin Bercinta membidik pasar mayarakat menengah ke bawah, yang dikatakan sang sutradara sebagai "Mereka selama ini kehilangan tontonan yang berbicara tentang cinta di kelas sosialnya akibat banjirnya sinetron megah dan wah".

Menjawab wartawan, ia mengaku lebih mudah menata diri sebagai
penyanyi ketimbang sutradara. Namun hal itu justru dianggapnya sebagai tantangan dan membuat dirinya suka.

Modal dasar A Rafiq adalah penyanyi dan juga main film, antara lain "Lirikan Matamu" (1980-an). Ia juga mengaku pernah studi akting di LPKJ (sekarang IKJ), dan ikut workshop tentang membuat film yang diselenggarakan TIM bersama Persatuan Artis Film Indonesia. Tapi A Rafiq belum memberikan informasi soal stasiun televisi yang akan menayangkan sinetronnya itu. Sumber: Antara

Lagu lagunya di bawah ini yang bisa di Download:

A Rafiq - Cantik

A Rafiq - Harapan Hampa

A Rafiq - Janji

A Rafiq - Kisah Jang Sedih (OM Sinar Kemala)

A Rafiq - Pantun Nasehat

A. Rafiq - Insyaflah ( OM Sinar Kemala )

A. Rafiq - Karena Dia

A. Rafiq - Milikku I

A. Rafiq - Pantun Jenaka ( OM Kelana Ria )

A. Rafiq Penyesalan

A.Rafiq - Farida

A.Rafiq - Milikku II

A.Rafiq - Munafik

A.Rafiq - Pandangan Pertama

A.Rafiq - Pengalaman Pertama

A.Rafiq - Tercantik Didunia

A.Rafiq Om Sinar Kemala - Kisah Seorang Penyanyi


Lagu A. Rafiq lainnya

  • A Rafiq - Aku Atau Dia
  • A Rafiq - Bunga Hati
  • A Rafiq - Jangan Cemburu
  • A Rafiq - Si Miskin Bercinta
  • A Rafiq - Kecewa
  • A Rafiq - Termenung
  • A Rafiq - Rahsia Hati
  • A Rafiq - Lirikan Mata @ Bibir Merah
  • A Rafiq - Pergi Tanpa Pesan
  • A Rafiq - Rintik-Rintik Hujan
  • A Rafiq - Kumbang Merana
  • A Rafiq - Insaflah
  • A Rafiq - Kesunyian Jiwa
  • A Rafiq - Menanti
  • A Rafiq - Usah Bertanya
  • A Rafiq - Jangan Sakiti Hati wanita
  • A Rafiq - Cinta Berdarah

  • Download MP3 via Media Fire:-
  • A Rafiq - Aku Atau Dia (A Rafiq)
  • A Rafiq - Bunga hati (Hussein Bawafie)
  • A Rafiq - Cinta Berdarah (M Faris)
  • A Rafiq - Insyaflah (A Rafiq)
  • A Rafiq - Jangan Cemburu (A Rafiq)
  • A Rafiq - Jangan Sakiti hati wanita (A Rafiq)
  • A Rafiq - Kecewa (Hussein Bawafie)
  • A Rafiq - Kumbang Merana (Hussein Bawafie)
  • A Rafiq - Lirikan Mata Bibir Merah (Hussein Bawafie)
  • A Rafiq - Menanti (Hussein Bawafie)
  • A Rafiq - Pandangan Pertama (A Rafiq)
  • A Rafiq - Pengalaman Pertama (A Rafiq)
  • A Rafiq - Pergi Tanpa Pesan (Ellya)
  • A Rafiq - Rahasia Hati (Hussein Bawafie)
  • A Rafiq - Rintik-Rintik (Hussein Bawafie)
  • A Rafiq - Termenung (Ellya)
  • A Rafiq - Usah Bertanya (Ellya)
  • A Rafiq Ft Nelly Agustin & Ashraff - Panen Raya



  • Komentar

    1. film2 nya dong om... saya cari2 film milikku 2 blm nemu sampai sekarng...thx om, sukses selalu:-)

      BalasHapus

    Posting Komentar

    Postingan populer dari blog ini

    Hits Dangdut 90' an

    OM. AWARA Album VOL 13

    Disco Dangdut Klasik